Labels

Cara membuat Surat Lamaran Kerja 2020

1. Contoh Surat Kerja untuk yang Berpengalaman

Jakarta, 09 Oktober 2020

Kepada Yth

HRD Manager PT .... ........ .......
Jl

Perihal: Lamaran Kerja

Dengan hormat,

Berdasarkan informasi dari surat kabar xxx tertanggal 07 Oktober 2020, PT . ...... Manajemen membuka beberapa lowongan pekerjaan. Dengan surat lamaran ini, saya bermaksud melamar pekerjaan sebagai tenaga (Job)  di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.

Berikut data diri:

Nama:

Tempat/tgl lahir:

Jenis kelamin:

Pendidikkan terakhir:

Alamat:

Telepon/HP:

Saat ini saya dalam keadaaan sehat jasmani maupun rohani. Saya juga berpengalaman di posisi tersebut, memiliki kemampuan ,,,,,,,, yang cukup serta bisa bekerja secara mandiri maupun tim.

Untuk melengkapi beberapa data yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan kelengkapan data diri sebagai berikut:

Foto ukuran 3 x 4 

Fotokopi KTP

Daftar Riwayat Hidup

Fotokopi Ijazah terakhir

Fotokopi SKCK

Fotokopi surat pengalaman kerja 

Besar harapan untuk dipanggil wawancara sehingga dapat menjelaskan secara detial mengenai potensi dan kemampuan yang saya miliki.

Demikian surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan sejujur-jujurnya, dan atas perhatian Bapak/Ibu pimpinan, saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya

Nama Anda

2. Contoh Surat Lamaran Kerja Fresh Graduate

Hal : lamaran pekerjaan

Kepada Yth.
Bpk/Ibu Pimpinan
...............
Di Tempat

Dengan hormat,Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan dari surat kabar 09 Oktober 2020, dengan ini saya bermaksud mengajukan lamaran pekerjaan sebagai content creator di PT ......... Saya pria, 23 tahun, lulusan S1 Tekhnik, Universitas .... , tahun 2020 dengan IPK

Berikut data pribadi saya:

  • Nama : 

  • Tempat/Tanggal Lahir: 

  • Pendidikan Terakhir: 

  • Alamat:

  • Telepon (HP):

  • Status:

Saat ini, saya dalam kondisi sehat jasmani maupun rohani. saya juga aktif berorganisasi, memiliki kemampuan bahasa Inggris yang cukup, serta siap bekerja secara mandiri maupun tim.

Berikut dokumen yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan:

  • Daftar Riwayat Hidup
  • Fotokopi ijazah S1 dilegalisir
  • Fotokopi transkrip nilai
  • Fotokopi sertifikat kursus dan pelatihan
  • Pas foto terbaru
  • Fotokopi SKCK

Demikianlah surat permohonan pekerjaan ini. Sekali lagi, besar harapan saya untuk diberi kesempatan wawancara. Atas perhatiannya, saya ucapkan terima kasih.

 


    3. Contoh Surat Lamaran Kerja Magang

Denpasar, 19 Januari 2020
Perihal : Permohonan Magang
Lampiran : 1 (satu)

Yth.
HRD PT Joss yoss
Di Tempat,

Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama:
NIM:
Alamat:
Perguruan Tinggi:
Program Studi:

Dengan surat ini saya bermaksud mengajukan izin untuk dapat melaksanakan Kerja Praktik (magang) selama 1 (satu) sampai 3 (tiga) bulan di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan beberapa berkas sebagai berikut:

  • Daftar Riwayat Hidup/Curriculum Vitae (CV)
  • Fotokopi Kartu Mahasiswa
  • KHS terakhir dengan IPK
  • Pas foto terbaru ukuran 3×4 2 lembar
  • SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian)

Demikian permohonan ini saya ajukan, besar harapan saya agar Bapak/Ibu berkenan mempertimbangkan permohonan ini. Atas perhatian dan kebijaksanaannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya

.....

 


Demikian Contoh Surat Lamaran Kerja 2020. Semoga Dapat Membantu Untuk Melamar Kerja. Terima Kasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

*Orang bijak selalu meninggalkan jejak*

Postingan lain